Barito Putera Pinang Eks Stopper Semen Padang dan Persipura
Editor Bolanet | 27 April 2016 12:39
Kita memang sudah memastikan El Hadji bakal berkostum Barito Putera, ujar Asisten Manajer Barito Putera, Syarifuddin Ardasya, pada .
Ini sesuai dengan rekomendasi tim pelatih setelah melihat kemampuannya, sambungnya.
El Hadji sendiri sebelumnya telah malang melintang di sepakbola Indonesia. Pemain asal Mali ini telah memperkuat sejumlah klub di Indonesia seperti Persik Kediri dan Semen Padang. Terakhir, di Piala Bhayangkara, pemain ini memperkuat Persipura Jayapura.
Sebelum resmi dipinang, El Hadji sempat menjalani proses seleksi di Barito. Selain El Hadji, tim pelatih Barito juga telah sempat menyeleksi Joseph, pemain asal Ghana, dan Hussein, pemain asal Lebanon.
Sementara, dengan bergabungnya El Hadji, Barito Putera telah memiliki tiga orang legiun asing di skuat mereka saat ini. Sebelumnya, mereka telah meminang gelandang lincah asal Sierra Leone, Ibrahim Conteh.
Kita juga sudah memastikan Luiz Carlos Caetano de Azevedo Junior sebagai pemain kita. Ia pemain Brasil yang berposisi sebagai penyerang, tandas Syarifuddin. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayakan Ultah ke-28, Barito Putera Resmikan Masjid
Bola Indonesia 25 April 2016, 16:50 -
Bermodalkan Main di Kandang, Barito Putera Siap Kalahkan Bhayangkara SU
Bola Indonesia 23 April 2016, 07:33 -
Persela Dikabarkan Ladeni Barito Putera
Bola Indonesia 18 April 2016, 12:25 -
Adam Alis Rindu Pakai Jersey Timnas Indonesia
Bola Indonesia 18 April 2016, 08:33 -
Fokus Game Internal, Barito Putera Tak Gelar Uji Coba
Bola Indonesia 18 April 2016, 07:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39