"Banyak Aspek Pengaruhi Prestasi Sepak Bola"
Editor Bolanet | 5 Juli 2014 19:40
Hal tersebut diungkapkan oleh Deputi IV Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Joko Pekik, saat diskusi jelang nonton bareng (Nobar) babak delapan besar Piala Dunia 2014, antara Jerman kontra Prancis di Gedung Teater Wisma Kemenpora, Jakarta, Jumat (04/7) malam.
Dalam diskusi bertajuk Kompetisi yang Ideal dan Berkualitas tersebut, Joko didampingi anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Tony Apriliani.
Kompetisi memang sangat penting untuk menghasilkan prestasi. Namun, ada beberapa bagian penting lainnya yang juga memiliki pengaruh, seperti kualitas latihan yang baik, pelatih yang berlisensi, dan yang lebih penting adalah motivasi dari para pemain itu sendiri.
Banyak lagi sebenarnya penunjang bagi para pemain untuk bisa berada di posisi terbaiknya. Salah satunya yakni syarat VO2Max sebagai pemain di level tertinggi harus mendekati 70. Jika beberapa syarat itu bisa terpenuhi saya yakin para pemain muda Indonesia akan bisa mencapai level tertinggi. Ditambah lagi, dengan penyelenggaraan kompetisi yang berkualitas dan sarana yang menunjang, imbuh Joko Pekik. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Mengeluh Anggaran 2013 Dipangkas
Bola Indonesia 30 Mei 2013, 18:05 -
"Hati Andik Masih di Persebaya"
Bola Indonesia 3 Desember 2012, 09:22 -
Persebaya Ingin Uji Coba Lagi Akhir Pekan Ini
Bola Indonesia 3 Desember 2012, 08:59 -
Pemain Muda Macan Kemayoran Memuaskan di Trofeo Persija 2012
Bola Indonesia 25 November 2012, 02:33 -
La Nyalla Siapkan Rp 800 Juta Untuk Andik
Bola Indonesia 24 November 2012, 19:38
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23