Bali United Seleksi Jebolan Atletico Madrid
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 18:10
Setelah sebelumnya resmi mendapatkan jasa Kiko Insa dari Arema Cronus. Tim besutan Indra Sjafri juga mendatangkan Jaime Astrain dengan status seleksi.
Berdasarkan penelusuran , Jaime Astrain merupakan pemain asal Spanyol yang berposisi sebagai pemain belakang. Pemain 28 tahun pernah menimba ilmu di akademi Atletico Madrid.
Astrain, berdasarkan catatan Soccerway, kali terakhir bermain untuk Real Jaen, klub dari Segunda B, kompetisi kasta kedua di Spanyol. Pada musim terakhirnya, musim 2014/2015, ia tampil pada 25 pertandingan, menyumbangkan dua gol, sepuluh kartu kuning dan satu kartu merah. [initial]
Baca Ini Juga:
- Kedatangan Kiko Insa Memperkuat Pertahanan Bali United
- Cara Unik Indra Sjafri Belajar Jadi Pelatih Hebat
- Indra Sjafri Tekankan Pentingnya Pembinaan Pemain Muda
- Peluang Kiko Insa Merapat ke Bali United Kian Terbuka
- Ini Kriteria Pemain Asing Idaman Indra Sjafri di Bali United
- Bali United Buka Peluang Pinang Pemain Asing
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kedatangan Kiko Insa Memperkuat Pertahanan Bali United
Bola Indonesia 1 Maret 2016, 12:22 -
Cara Unik Indra Sjafri Belajar Jadi Pelatih Hebat
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 14:59 -
Indra Sjafri Tekankan Pentingnya Pembinaan Pemain Muda
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:23 -
Peluang Kiko Insa Merapat ke Bali United Kian Terbuka
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:16 -
Ini Kriteria Pemain Asing Idaman Indra Sjafri di Bali United
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:08
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39