Asprov Jateng Dukung Letjen Edy Rahmayadi Jadi Ketua PSSI
Editor Bolanet | 9 Mei 2016 21:29
Menurut Johar, bukan hanya dirinya yang menginginkan Pangkostrad TNI itu menjadi Ketum PSSI. Beberapa voters yang tergabung dalam Kelompok 85 (K-85) juga mengharapkannya.
Nama Edy pilihan beberapa voters. Sekarang kami butuh figur yang punya power dan memang betul-betul gila bola, ujar Johar saat dihubungi , Senin (9/5).
Johar mengungkapkan, ketertarikan beberapa voters kepada Letjen Edy berawal pada saat PS TNI menggelar launching tim beberapa waktu yang lalu. Selain itu, Edy dinilai sebagai sosok yang tepat karena pengalamannya menjadi pembina PSMS Medan.
Dia punya komitmen yang baik, dan masalah uang pun cukup loyal dengan pemain. Jadi kami mendukung dia tidak asal-asalan, kami lihat dari PSMS dan PS TNI, tutur Johar.
Saat ditanya siapa yang pertama memunculkan nama Edy, Johar mengaku dari kesepakatan voters. Cuma kesepakatan beberapa voters memang sudah terpikat dengan figur beliau, Johar mengakhiri. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jaga Kedaulatan PSSI, Arema Cronus Dukung KLB
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 19:35 -
Menpora Apresiasi Keinginan 87 Voters Pro KLB PSSI
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 19:15 -
Ini Isi Deklarasi Kelompok 85 Soal KLB PSSI
Bola Indonesia 3 Mei 2016, 22:22 -
PSSI Bakal Verifikasi Surat Desakan KLB Kelompok 85
Bola Indonesia 3 Mei 2016, 22:20 -
Klub-Klub Peminta KLB PSSI Kompak Tutup Mulut
Bola Indonesia 3 Mei 2016, 22:16
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39