ASIFA Target Empat Besar di Gothia Cup 2016
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 15:35
Ini memang baru pertama kalinya kita ke Eropa. Namun, kemarin di Malaysia kita bisa meraih juara tiga, ujar I Putu Gede, koordinator pelatih ASIFA.
Karenanya, di ajang ini, paling tidak kita bisa masuk ke Empat Besar, sambung eks gelandang Arema Malang ini.
ASIFA bakal mengikuti dua turnamen dalam tur mereka ke Skandinavia. Selain mengikuti Gothia Cup di Swedia, mereka juga akan berpartisipasi di Dana Cup yang bakal dihelat di Denmark.
Pada dua ajang ini, ASIFA bakal menurunkan tim di dua kategori usia. Masing-masing di kategori U-14 dan U-15. Menurut rencana, rombongan mereka akan bertolak dari Malang, Sabtu (16/07) dengan membawa 30 pemain dari dua kategori tersebut.
Sementara itu, jelang keberangkatan mereka, I Putu Gede membeber tantangan yang bakal dihadapi anak asuhnya di dua ajang tersebut. Para pemain ASIFA akan menghadapi cuaca Skandinavia yang terkenal dingin.
Saat ini, kabarnya di sana sedang musim panas. Namun, kami mendapat info cuaca saat ini kembali ekstrim, tutur Putu Gede.
Kami mengantisipasi dengan membawa banyak obat-obatan dan mempersiapkan diri sebaik mungkin menghadapi cuaca dingin di sana, imbuhnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pakai Pemain Persebaya, Aji Sudah Izin Manjemen
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 23:32 -
Keluarkan 15 Miliar, ASIFA Siap Lahirkan Pemain Profesional
Bola Indonesia 20 November 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39