'Asal Ikuti Statuta, FIFA Takkan Sanksi Indonesia'
Editor Bolanet | 6 Desember 2012 19:15
- Selama menaati statuta, Indonesia tidak akan mendapatkan sanksi dari FIFA. Keyakinan ini dilontarkan Sekretaris Jenderal PSSI, Halim Mahfudz.
Menurut pria yang karib disapa Gus Iim ini, sanksi FIFA bagi Indonesia akan datang jika ada pelanggaran statuta. Pelanggaran yang dimaksud, sambungnya, bisa dilakukan oleh siapapun, baik oleh anggota sah FIFA maupun pihak lain.
Sejauh ini,kita sudah melihat berbagai pelanggaran baik statuta maupun undang-undang di Indonesia, ungkap Gus Iim.
Salah satu upaya pelanggaran statuta, menurutnya, adalah mencoba menyelesaikan permasalahan sepak bola Indonesia dengan hanya berdasar MoU. Padahal, beberapa poin dari MoU tersebut bertentangan dengan statuta.
Jika ada pendapat bahwa penyelesaian situasi cukup hanya berdasarkan MoU, maka itu upaya serius langgar Statuta, tegasnya.
Sebelumnya, Rabu (05/12), sempat beredar kabar bahwa Joint Committee telah bersepakat untuk mengacu pada MoU dalam melaksanakan Kongres Luar Biasa. Salah satu akibat dari hal ini adalah berubahnya voter dalam KLB, yang sebelumnya mengacu pada Kongres Tahunan, berubah menjadi mengacu pada voters Kongres Solo. (esa/dzi)
Menurut pria yang karib disapa Gus Iim ini, sanksi FIFA bagi Indonesia akan datang jika ada pelanggaran statuta. Pelanggaran yang dimaksud, sambungnya, bisa dilakukan oleh siapapun, baik oleh anggota sah FIFA maupun pihak lain.
Sejauh ini,kita sudah melihat berbagai pelanggaran baik statuta maupun undang-undang di Indonesia, ungkap Gus Iim.
Salah satu upaya pelanggaran statuta, menurutnya, adalah mencoba menyelesaikan permasalahan sepak bola Indonesia dengan hanya berdasar MoU. Padahal, beberapa poin dari MoU tersebut bertentangan dengan statuta.
Jika ada pendapat bahwa penyelesaian situasi cukup hanya berdasarkan MoU, maka itu upaya serius langgar Statuta, tegasnya.
Sebelumnya, Rabu (05/12), sempat beredar kabar bahwa Joint Committee telah bersepakat untuk mengacu pada MoU dalam melaksanakan Kongres Luar Biasa. Salah satu akibat dari hal ini adalah berubahnya voter dalam KLB, yang sebelumnya mengacu pada Kongres Tahunan, berubah menjadi mengacu pada voters Kongres Solo. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pendapat Sekjen PSSI Mengenai Kegagalan Timnas senior
Tim Nasional 3 Desember 2012, 22:00 -
Antisipasi Bentrok Suporter, Sekjen PSSI Keluarkan Pesan Harian
Tim Nasional 29 November 2012, 18:15 -
PSSI Perketat Rekomendasi Kegiatan Sepak Bola
Bola Indonesia 27 November 2012, 22:45 -
'FIFA Sempat Bersikukuh Hendak Sanksi Indonesia'
Bola Indonesia 27 November 2012, 19:45 -
PSSI Harap Pemerintah Jernih Memandang Masalah Sepak Bola
Bola Indonesia 15 November 2012, 21:50
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39