Arsitek Persebaya Sanjung Alviz dan Bala
Editor Bolanet | 22 Januari 2015 19:51
Alvis diturunkan pada pertandingan lawan Persija Jakarta dan Sriwijaya FC. Dalam dua laga itu, Persebaya sebenarnya hanya mampu memaksimalkan skor imbang 1-1. Toh hal itu tak membuat Ibnu enggan memuji Alvis.
Alviz baru datang dari Eropa. Dia menempuh perjalanan panjang dan adaptasinya sangat cepat, ujar Ibnu. Bukan hanya Alvis yang mendapat sanjungan dari Ibnu. David Bala pun menerima hal serupa. Padahal sebagai striker, Bala belum mampu mencetak gol.
Kita apresiasi kerja Bala. Dia sudah menunjukkan kontribusi positif. Kita tinggal tunggu golnya saja, terang Ibnu. Bala juga diturunkan pada dua laga, yakni ketika Persebaya menang atas Semen Padang 1-0 dan di pertandingan lawan Sriwijaya FC.
Saya angkat topi untuk dua pemain tersebut. Terutama fighting spiritnya. Adaptasinya juga cepat. Kalau pemain dengan adaptasi lambat, pasti akan kesulitan bermain dengan tim ini, tutup Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibnu Lega Karena Persebaya Lampaui Target
Bola Indonesia 21 Januari 2015, 22:15 -
Inilah Alasan Ibnu Simpan Evan Dimas
Bola Indonesia 21 Januari 2015, 22:13 -
Bola Indonesia 21 Januari 2015, 21:45
-
Riedl Belum Menyerah Cari Pemain Asing Berkualitas
Bola Indonesia 21 Januari 2015, 21:33 -
PSM Masih Butuh Striker Tambahan
Bola Indonesia 21 Januari 2015, 21:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23