Arema Tegaskan Butuh Pemain Kelas Satu
Editor Bolanet | 12 November 2014 20:12
Arema akan mencari pemain terbaik lagi musim depan. Sebanyak 80 pemain lokal akan dipertahankan, yakni mereka yang masih memiliki potensi berkembang, terang General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Diakui Ruddy, kemampuan para pemain Singo Edan- julukan Arema- musim ini menjadi sorotan. Hal tersebut, lantaran kemampuan yang terbatas dan ada beberapa yang mengalami penurunan performa di akhir musim.
Bisa dikatakan, Arema penasaran. Sebab, dua musim berjuang demi gelar juara, nyatanya tidak terwujud. Itu menunjukkan bahwa kami belum begitu kuat. Semoga kami bisa mendapatkan pemain yang bisa melengkapi tim, sambung Ruddy.
Lebih jauh dikatakannya, para pemain dan ofisial saat ini tengah menjalani liburan. Namun, sudah diminta untuk kembali menjalani latihan rutin pada 1 Desember mendatang. Pada kesempatan tersebut, kemungkinan sudah kedatangan pemain rekrutan baru.
Kami tidak buru-buru melakukan perpanjangan kontrak pemain. Sebab, semua kontrak pemain baru kedaluwarsa pada Februari 2015. Itu memang menjadi keputusan Arema mengontrak pemain minimal berdurasi 1,5 musim, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nilmaizar Bantah Bakal Tangani Persipura
Bola Indonesia 11 November 2014, 21:18 -
Eduard Tjong Rekomendasi 8 Nama Bertahan di Persela
Bola Indonesia 11 November 2014, 21:06 -
Gugatan Arema Indonesia Pengaruhi Konsentrasi Arema Cronus
Bola Indonesia 11 November 2014, 20:38 -
Persela Direkomendasi Depak Lima Pemain
Bola Indonesia 11 November 2014, 20:31 -
Eduard Tjong Akan Pamitan ke Manajemen Persela
Bola Indonesia 11 November 2014, 20:21
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39