Arema Tak Hadir di Lapangan, Pelatih Pro Duta Kesal
Editor Bolanet | 24 September 2013 18:28
Saya kecewa. Saya telah mempersiapkan anak-anak untuk menghadapi mantan tim saya ini, ujar Dejan Antonic, pada .
Kami bisa melakukan lawatan ke Bontang, Surabaya lalu ke Malang. Sementara, mereka mempersiapkan satu laga ini saja tak bisa, sambungnya.
Sebelumnya, kick-off laga antara Arema Indonesia versus Pro Duta FC, Selasa (24/09), tetap dilaksanakan sesuai jadwal. Namun, kick off laga lanjutan Indonesian Premier League ini dilakukan tanpa kehadiran Arema Indonesia sebagai tuan rumah.
Dalam kick off yang dilakukan di Lapangan Markas Brimob Ampeldento, Kabupaten Malang, hanya kubu Pro Duta yang hadir di lapangan. Mereka dipimpin langsung pelatih anyar mereka, Dejan Antonic. Sementara, meski telah dinanti selama 2x30 menit, tak satupun penggawa Arema nampak hadir di lapangan. Karena itulah perangkat pertandingan, dipimpin wasit Ahmad Sukamdi memutuskan tetap melakukan kick off. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: PSM vs PSLS, Lanjutkan Tren Positif
Bola Indonesia 23 September 2013, 21:00 -
Hadapi PSLS, Rahmat Masih Cadangan
Bola Indonesia 23 September 2013, 20:38 -
Bola Indonesia 23 September 2013, 20:14
-
PSLS Lhokseumawe Tanpa Empat Pemain Pilar
Bola Indonesia 23 September 2013, 19:59 -
Fandy Edy Atau Hendra Wijaya Gantikan Lebut
Bola Indonesia 23 September 2013, 13:34
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39