Arema Janji Tampil Dengan Kekuatan Penuh di Final IIC
Editor Bolanet | 30 Januari 2014 16:24
Jika sesuai rencananya, ISL akan selesai pada tanggal 15 November 2014. Kontan, kondisi tersebut coba dipahami Arema Cronus.
Sebenarnya, waktu IIC digelar pada tanggal 25 Januari lalu, Arema sudah siap tempur. Namun PT LI mengatakan kalau pertandingan tersebut ditunda. Sehingga, kami memilih untuk menghormati keputusan tersebut, ujar pelatih Arema, Suharno.
Pastinya, kami mengikuti peraturan Pak Joko Driyono. Sebab, Arema di tahun ini tidak hanya mengikuti ISL saja. Kami juga berkompetisi di AFC Cup. Apalagi, tahun ini juga banyak agenda Timnas Senior. Pemain kami pasti akan ada yang dipanggil. Kalau final IIC digulirkan setelah ISL berakhir, pasti kami siap dengan kekuatan penuh, pungkasnya.
Seperti diketahui, partai final tersebut akan digulirkan di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, tanggal 25 Januari. Namun, batal digulirkan akibat pihak panitia pelaksana pertandingan belum mendapatkan izin keamanan dari Polisi Derah Jawa Timur (Polda Jatim) dan Polisi Resor (Polres) Sidoarjo (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT LI Putuskan Final Inter Island Cup Digelar Usai Kick Off ISL
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 18:27 -
Iwan: Bukan Tim Penakut, Arema Siap Main di Bandung
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 10:17 -
Final Inter Island Cup Ditunda, Suharno Kecewa
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 09:35 -
Izin Keamanan Tak Turun, PT LI Jadwal Ulang Laga Final IIC 2014
Bola Indonesia 23 Januari 2014, 20:38 -
Persib Batalkan Kontrak Fortune Udo
Bola Indonesia 22 Januari 2014, 10:14
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39