Arema Ingin Perbaiki Catatan Laga Tandang
Editor Bolanet | 12 Februari 2013 07:00
Pelatih Arema, Rahmad Darmawan menegaskan sudah memiliki strategi yang akan digunakan dalam laga tersebut. RD- begitu sapaannya- tidak ingin para penggawanya patah arang.
Kami memang mampu mendominasi permainan, namun gagal meraih kemenangan. Itu karena kami kerap lengah di akhir-akhir waktu pertandingan, terangnya.
Kami terus mencari formula yang tepat untuk bertanding di luar kandang. Kami harus mengakhiri situasi ini dan meraih poin penuh di laga tandang, sambungnya.
RD menilai, PSPS memiliki organisasi serangan yang sangat baik dan selalu mendominasi di setiap pertandingan. Namun, tidak berarti langsung menyerah begitu saja. Melainkan, semakin termotivasi untuk berupaya mengeluarkan seluruh kemampuan dalam mengatasi tekanan-tekanan yang akan diberikan.
Arema kini berada di peringkat dua klasemen sementara ISL dengan poin 12. Singo Edan- julukan Arema- hanya tertinggal tiga angka dari Mitra Kutai Kartanegara (Kukar) di posisi puncak. Hasil maksimal dalam laga nanti tentunya akan membuat Arema menyamai perolehan poin klub berjuluk Naga Mekes tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibunda SvD Sebut Cucunya Senang Berada di Bandung
Bolatainment 11 Februari 2013, 23:23 -
Jajang Berharap Melihat Debut SvD Secepatnya
Bola Indonesia 11 Februari 2013, 22:40 -
SvD: Saya Mau Coba Bantu Persib Juara
Bola Indonesia 11 Februari 2013, 21:45 -
Sergio van Dijk Resmi Berkostum Persib
Bola Indonesia 11 Februari 2013, 21:17 -
Arema Tak Siapkan Strategi Khusus Lawan PSPS
Bola Indonesia 11 Februari 2013, 20:38
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39