Arema Harap Final IIC Tak Terlarang Bagi Suporter
Editor Bolanet | 9 Januari 2015 20:41
Kita kembalikan saja ke regulasi, bahwa selama tak berstatus hukuman atau usiran, suporter bisa hadir langsung di stadion, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Semisal ada izin dari kepolisian bahwa laga ini bisa digelar tapi tanpa suporter, tentu kami akan sedih, sambungnya.
Sebelumnya, Arema dijadwalkan bakal melakoni laga puncak Inter Island Cup 2014 kontra Persib Bandung di Stadion Sultan Agung Bantul, 27 Januari mendatang. Laga ini seharusnya dihelat tahun lalu. Namun, karena alasan keamanan, laga ini baru akan dihelat sebelum gelaran Indonesia Super League 2015 dimulai.
Sementara, Ruddy mengaku bahwa pertemuan antara Arema dan Persib berpotensi mengundang gesekan antar suporter mereka. Namun, menurutnya, hal-hal ini adalah bumbu dari sebuah pertandingan.
Bukankah merupakan tugas rekan-rekan kepolisian untuk menjaga agar pertandingan tetap aman dan kondusif, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pusamania Borneo FC Akui Masih Cari Tambahan Pemain
Bola Indonesia 9 Januari 2015, 23:29 -
SCTV Cup Ditunda, Semen Padang Bahagia
Bola Indonesia 9 Januari 2015, 20:57 -
Malam Ini, Semen Padang Lakukan Evaluasi
Bola Indonesia 9 Januari 2015, 20:43 -
Arema Harap Final IIC Tak Terlarang Bagi Suporter
Bola Indonesia 9 Januari 2015, 20:41 -
Tibo Diragukan Tampil Perkuat Sriwijaya FC
Bola Indonesia 9 Januari 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39