Arema Cronus Tak Full Team, Surabaya United Tetap Waspada
Editor Bolanet | 14 Mei 2016 21:22
Tidak ada keuntungan. Pemain Arema semua bagus dan militan, ujar Ibnu Grahan.
Tidak ada Gonzales, masih ada Antoni Putro, ada Sunarto, ada Ferry Aman Saragih, dan lain-lain, sambungnya.
Bhayangkara Surabaya United bakal menghadapi Arema Cronus pada laga ketiga mereka di Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Minggu (15/04) sore.
Lebih lanjut, Ibnu mengaku tak mau banyak berbicara ihwal kekuatan Arema Cronus. Eks pelatih Persebaya 1927 ini mengaku lebih nyaman membicarakan kekuatan anak asuhnya sendiri.
Yang penting, dari banyak pemain muda di tim saya ini, mereka bisa mendapat jam terbang dari turnamen-turnamen yang sudah dijalani selama ini. Mudah-mudahan, besok pemain saya bisa mengalahkan Arema, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara SU Datangkan Striker Timor Leste
Bola Indonesia 11 Mei 2016, 15:54 -
Bhayangkara SU Girang Menpora Cabut SK Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 11 Mei 2016, 14:29 -
Bhayangkara SU Bentrok Dengan Arema Akhir Pekan ini
Bola Indonesia 9 Mei 2016, 12:45 -
Pelatih Bhayangkara SU Puji PS TNI
Bola Indonesia 7 Mei 2016, 12:53 -
Bhayangkara SU Ahli Penalti, ini Penjelasan Ibnu Grahan
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 21:20
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39