Ante Bakmaz, Komandan Lini Pertahanan Persik Kediri di Liga 1 2020
Gia Yuda Pradana | 9 Februari 2020 08:52
Bola.net - CEO Persik Kediri, Abdul Hakim Bafagih, menaruh harapan besar pada Ante Bakmaz. Bek tengah keturunan Kroasia itu diharapkan bisa komandang lini pertahanan timnya di Liga 1 2020.
"Semoga kehadiran Ante Bakmaz menjawab keraguan publik terhadap Persik di Liga 1 nanti. Kami berharap dia jadi komandan sekaligus benteng tangguh pertahanan Persik," kata Abdul Hakim Bafagih.
Pemain berpaspor Australia ini akan berkolaborasi dengan Andri Ibo dan Munhar.
"Liga 1 akan sangat ketat. Tim-tim lain punya penyerang andal. Maka kami juga harus memiliki pemain belakang kuat untuk meredam serangan lawan. Pilihan kami jatuh pada Ante Bakmaz," ujarnya.
Pemain Kunci Persik
Gabriel Budi dari agen Indobola Mandiri, yang menaungi Ante Bakmaz, juga yakin sang pemain bakal jadi andalan Persik.
"Sepak bola modern tak hanya butuh pemain belakang tangguh. Tapi dia juga harus punya visi dan kemampuan build up permainan dari bawah. Ante Bakmaz punya kemampuan itu. Saya pikir Bakmaz akan jadi kunci pertahanan Persik Kediri," tutur Gabriel Budi.
Lupakan Musim Berat di Madura United
Catatan menit bermain Ante Bakmaz di Madura United musim lalu memang kurang meyakinkan. Pasalnya, dia masuk ke klub berjulukan Laskar Sape Kerab pada putaran kedua.
"Di Madura United masa perkenalan saya dengan sepak bola Indonesia. Awal musim selalu berat, karena saya butuh adaptasi. Tapi saya akan tampil lebih baik di Persik Kediri nanti," tegas Ante Bakmaz.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Gatot Susetyo/Editor Wiwig Prayugi
Published: 9 Februari 2020
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Liga 1 2020, Persebaya Memadukan Talenta Muda dengan Pemain Bintang
- Belum Bergabung, Persebaya Tetap Perkenalkan Abduh Lestaluhu
- Bhayangkara FC Batalkan Kontrak Titus Bonai, Ada Apa?
- Persebaya Perkenalkan 29 Pemain Menyambut Liga 1 Musim 2020
- Saddil Ramdani Pungkasi Manuver Bhayangkara FC di Bursa Transfer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joko Susilo Siap Lakoni Bharatayudha Kontra Aji Santoso
Bola Indonesia 7 Februari 2020, 22:40 -
Jadwal Piala Gubernur Jatim Mepet, Begini Rencana Persebaya
Bola Indonesia 7 Februari 2020, 20:02 -
PT LIB Jelaskan Alasan Laga Persebaya Vs Persik Jadi Pembuka Liga 1 2020
Bola Indonesia 5 Februari 2020, 17:55 -
Laga Persebaya vs Persik Jadi Pembuka Liga 1 2020, Ini Kata Pelatih
Bola Indonesia 4 Februari 2020, 14:41
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39