Anggaran Persegres Sentuh Rp 30 Miliar
Editor Bolanet | 6 Januari 2013 19:15
CEO PT Persegres Jaka Samudra, Soesanto Tjahjo Kristiono, membantah kalau angka itu adalah dana yang sudah disiapkan manajemen. Angka Rp 30 M itu adalah anggaran kami selama semusim. Bukan dana yang kami siapkan, itu yang harus saya luruskan, terangnya, Minggu (6/01).
Pria yang karib disapa Anton itu mengakui bahwa dana sponsor yang didapatkan belum lah mencapai angka tersebut. Meskipun ada tujuh perusahaan yang sudah berkomitmen memberi bantuan pada Persegres.
Untuk sponsor utama yang nantinya ada di jersey kemungkinan besar masih produk dari Petrokimia, Phonska. Selain Joma sebagai apparel kami, sponsor lainnya memang belum ada yang menyentuh Rp 500 juta, lanjutnya mantan kuasa hukum Arema IPL musim lalu itu.
Demi memenuhi anggaran dan biaya operasional tersebut, manajemen Persegres akan terus berusaha mencari sponsor tambahan. Selain itu, kami akan terus menggali sisi-sisi mana yang dapat menjadi pemasukan kami. Bukan hanya menaikkan harga tiket, pungkas Anton. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: Diwarnai Kontroversi, Persiba Tahan SFC
Bola Indonesia 5 Januari 2013, 21:30 -
Persija Berharap Tak Ada Kendala Gunakan GBK
Bola Indonesia 4 Januari 2013, 23:00 -
PSSI Anggap BOPI Sudah Lakukan Kesalahan
Bola Indonesia 4 Januari 2013, 22:00 -
PSSI: Pemain Asing Wajib Miliki ITC
Bola Indonesia 4 Januari 2013, 21:18 -
Panpel PBR Masih Tunggu Izin Keramaian
Bola Indonesia 4 Januari 2013, 19:35
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10