Andik Masih Ogah Kembali Merumput di Indonesia
Editor Bolanet | 9 September 2014 11:21
Andik sempat menjadi salah satu pemain bintang di liga lokal saat membela sebelum memutuskan merantau ke negeri jiran dengan menerima pinangan Selangor pada akhir tahun lalu.
Saya belum berpikir ke sana (kembali ke Indonesia). tegas pemain kelahiran Jember, 23 November 1991 tersebut seperti dilansir Antara.
Tapi saya sangat bersyukur, apa yang saya capai saat ini sesungguhnya banyak mendapat motivasi dari orang tua yang mendorong saya agar memiliki tekad yang kuat, lanjutnya.
Pada musim perdananya di negeri jiran, Andik membawa Selangor meraih runner-up Liga Super Malaysia. Andik juga meraih penghargaan pemain terbaik mingguan selama lima kali dan masuk team of the year. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Batal Jajal Pahang dan Selangor
Bola Indonesia 14 Juli 2014, 15:15 -
Libur Sepekan, Andik Santai di Rumah
Bola Indonesia 30 Juni 2014, 17:24 -
Andik: Arema Harus Dikalahkan!
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 14:24 -
Lawan Arema, Andik Bidik Starter
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 14:06 -
Tak Suka Messi, Andik Lebih Idolai Ronaldo
Bola Indonesia 8 Januari 2014, 12:06
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39