Alfredo Vera Ingin Boyong Penyerang Asal Argentina
Serafin Unus Pasi | 10 Desember 2017 05:10
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Angel Alfredo Vera sudah punya gambaran sosok yang akan mengisi slot pemain asing non Asia. Pelatih berpaspor Argentina tersebut mengaku sudah mengantongi satu nama yang akan dibawa dari negaranya.
Saya sudah ada, mungkin ada dari Argentina saya bawa satu, ungkap Alfredo kepada awak media.
Namun untuk mendatangkan pemain asing lainnya, pihaknya masih sedikit bingung karena belum tahu regulasinya. Karena jika berkaca pada kompetisi musim ini, setiap klub peserta Liga 1 bisa mengontrak dua pemain asing non Asia, satu Asia dan marquee player.
Saya tidak tahu juga regulasi seperti apa, bisa pakai berapa pemain asing, Kalau kita bisa tahu seperti apa, kita bisa pikir, imbuhnya.
Jika bisa mengontrak minimal tiga pemain asing, pihaknya berencana untuk memperkuat setiap lini Persebaya dengan pemain impor. Mulai dari lini belakang, lini tengah hingga barisan penyerang.
Yang pasti kita ada di semua lini, kalau kita bisa pasang tiga asing, kita pasang satu-satu-satu, pungkasnya.
Baca Juga:
- PSS Sleman Diharapkan Susul Persebaya di Liga 1
- PSS Sleman Bangga Jadi Tamu Kehormatan Persebaya
- Belum Disunat, Riyad Mahrez Ikut Khitanan Massal di Bandung
- Pemain Bhayangkara FC Ini Haram Kembali ke Persebaya
- Kalahkan PSS Sleman, Persebaya Berpesta dalam Celebration Game
- Karena Bertemu Pemain Persib, Bobotoh Ini Mau Disunat Anu-nya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Bale, MU Ingin Hadirkan Gelandang Bintang Madrid Ini
Liga Spanyol 9 Desember 2017, 23:40 -
Walcott Tunda Kontrak Baru Di Arsenal
Liga Inggris 9 Desember 2017, 23:30 -
Ancelotti Pindah ke London, Tangani Chelsea atau Arsenal?
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:40 -
Januari, Liverpool Tak Perlu Repot Cari Pemain Baru
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:00 -
Silva dan Calhanoglu Terancam Dipinjamkan
Liga Italia 9 Desember 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39