Aji Santoso Ingin Pertahankan Saddil Ramdani
Dimas Ardi Prasetya | 28 Desember 2018 18:41
Bola.net - Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso ingin mempertahankan winger andalannya, Saddil Ramdani. Sebab tenaga Saddil sangat dibutuhkan dalam skema permainan juru taktik asal Kepanjen, Malang ini.
"Kalau kita lihat dari kebutuhan tim sebenarnya memang bagus kalau Saddil tetap di Lamongan," kata Aji Santoso kepada Bola.net.
Tetapi Aji belum bisa memberi kepastian apakah pemain Timnas U-19 tersebut akan tetap bertahan di Lamongan. Apalagi Saddil kabarnya diminati oleh klub sepak bola milik kepolisian, Bhayangkara FC.
"Kita lihat perkembangannya lah, tapi yang jelas belum ada keputusan dia akan ke Bhayangkara," imbuh mantan pelatih Arema FC.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Dendy Sulistyawan Diminta Kembali
Selain Saddil, Aji juga ingin mempertahankan Dendy Sulistyawan, penyerang mudanya. Tetapi pemain kelahiran Lamongan tersebut ingin ditarik kembali oleh Bhayangkara FC.
Seperti diketahui, Dendy adalah pemain yang berstatus pinjaman dari Bhayangkara. Ia dipinjamkan karena minim jam terbang. Setelah moncer bersama Persela, Dendy diminati kembali.
"Dendy kabarnya diminta lagi, dulu bukan siapa-siapa, di Persela jadi siapa-siapa sekarang diminta lagi," tandasnya.
Berita Video
Berita video komentar Ole Gunnar Solskjaer soal kekurangan Manchester United setelah mengalahkan Huddersfield Town 3-1 dalam lanjutan Premier League 2018-2019, Rabu (26/12/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persekaba Petik Banyak Pelajaran dari Lamongan
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 01:47 -
Persekaba Akui Kalah Kelas dari Persela
Bola Indonesia 21 Desember 2018, 23:45 -
Komentar Pelatih Persela Mengenai Performa Pemain Seleksi
Bola Indonesia 21 Desember 2018, 22:34 -
Kunci Kesuksesan Persela Pesta Gol ke Gawang Persekaba
Bola Indonesia 21 Desember 2018, 20:47 -
Agen Berharap Wallace Costa Gabung Persija
Bola Indonesia 21 Desember 2018, 13:14
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39