Aji Incar Menang Dalam Debutnya di Persela
Editor Bolanet | 15 September 2016 22:34
Aji sebenarnya sudah ditunjuk sebagai pelatih Persela sejak pekan lalu. Bahkan ia hadir Laskar Joko Tingkir saat menahan imbang tuan rumah Persegres Gresik United, Jumat (9/9) malam di Stadion Petrokimia. Tapi saat itu Aji hanya duduk di tribun penonton.
Aji baru benar-benar memberikan instruksinya di pinggir lapangan saat Persela menjamu Persija besok malam. Ini laga perdana saya bersama Persela. Tentunya saya menginginkan hasil positif, yaitu tiga poin, kata Aji, Kamis
(15/9) siang.
Saya sudah mempelajari kemampuan Persija. Pastinya permainan Persija akan berbeda ketika ditangani sahabat saya Al Hadad, sambung mantan pelatih dan pemain Persebaya Surabaya ini.
Pelatih Persija, M. Zein Alhadad memang pernah bekerjasama dengan Aji di Timnas U-23. Bersama Mustaqim, Mamak Alhadad adalah asisten pelatih asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Pulangkan Stoper Jerman
Bola Indonesia 14 September 2016, 16:17 -
Persela Lamongan Masih Butuh Bek Baru
Bola Indonesia 14 September 2016, 10:45 -
Zulvin Zamrun Mundur dari Persela
Bola Indonesia 14 September 2016, 10:28 -
Persela Kental Nuansa Timnas U-23
Bola Indonesia 13 September 2016, 18:33 -
Aji Santoso Dituntut Dongkrak Prestasi Persela
Bola Indonesia 13 September 2016, 18:26
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39