Achsanul Ingin Manajemen Baru Persepam MU Visioner
Editor Bolanet | 9 Oktober 2014 11:09
Manajemen Laksar Sape Kerap saat ini memang masih menunggu putusan PSSI terkait protes mereka yang menyebut Perseru Serui menggunakan pemain ilegal.
Meski demikian, manajemen Persepam mengaku pasrah dengan apapun hasil putusan PSSI nantinya. Tim asal Pulau Madura ini pun bertekad kembali ke kasta tertinggi sepakbola Indonesia secepat mungkin jika memang harus terdegradasi
Saya belum berpikir negatif bahwa tim ini bakal terdegradasi. Tapi, memang harus ada kerja sangat keras jika itu tidak bisa dihindari. Manajemen harus memiliki visi tajam dalam mengelola tim. terang manajer Persepam MU, Achsanul Qosasi.
Siapa saja yang mengendalikan tim, misi utamanya adalah mengembalikan Persepam ke posisi terbaik secepat mungkin. Itu hukumnya wajib jika masih ingin Persepam jadi tim profesional. imbuhnya.
Achsanul sendiri tak akan menjadi manajer tim mulai musim depan, karena ia terpilih sebagai anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Saya hanya bisa berpesan, tantangan pengelolaan tim sepakbola saat ini sangat berat. Butuh militansi dan komitmen besar dari berbagai pihak di Madura. Semuanya turut berperan terhadap nasib Persepam berikutnya. pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferry Paulus Beberkan Kriteria Calon Pelatih Persija
Bola Indonesia 8 Oktober 2014, 22:45 -
Review ISL: Gol Tunggal Nur Iskandar Tumbangkan Persipura
Bola Indonesia 8 Oktober 2014, 21:33 -
Pelatih Persela Ogah Bicara Kinerja Wasit
Bola Indonesia 8 Oktober 2014, 20:13 -
Bola Indonesia 8 Oktober 2014, 19:59
-
Arema Puas Skor Imbang di Surajaya
Bola Indonesia 8 Oktober 2014, 19:46
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39