18 Klub ISL: APPI Jangan Memperkeruh
Editor Bolanet | 16 Januari 2016 22:07
Saya mewakili teman-teman 18 klub ingin membuat pernyataan terhadap statement yang dikeluarkan Ponaryo sebagai ketua APPI. Saya meminta kepada seluruh komponen sepakbola untuk membuat pernyataan-pernyataan yang kondusif, ujar Gede kepada wartawan.
Seperti diketahui, Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) saat ini sedang disanksi Federation of International Football Association (FIFA). Sanksi tersebut karena PSSI yang dibekukan oleh Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Tentu itu merupakan masa-masa sulit bagi semua para komponen sepakbola.
Semua sedang dalam masa sulit. Tak hanya pemain, klub dan federasi juga sedang sulit, ungkapnya.
Gede berharap agar semua komponen tidak asal bicara agar semua permasalahan bisa cepat terselesaikan. Kami mencoba untuk mengingatkan agar menahan diri untuk tidak membuat pernyataan yang dapat memperkeruh keadaan, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
La Nyalla Tidak Terlibat Match Fixing
Bola Indonesia 14 Januari 2016, 22:43 -
Sepakbola Akan Ramaikan PON 2016
Bola Indonesia 12 Januari 2016, 14:50 -
Tim Ad-Hoc Akan ke Swiss Temui FIFA
Bola Indonesia 12 Januari 2016, 14:05 -
Indonesia Tak Bisa Berpartisipasi di Ballon d'Or 2015
Bola Indonesia 8 Januari 2016, 18:00 -
Dipaksa Pindah, PSSI Minta Kompensasi
Bola Indonesia 8 Januari 2016, 17:50
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39