16 Klub ISC B Dapat Suntikan Dana Rp 300 Juta
Editor Bolanet | 17 September 2016 23:36
Sebelumnya, 16 tim dari Divisi Utama (DU) tersebut telah menerima subsidi sebesar Rp 400 juta pada babak penyisihan. Mereka kembali mendapatkan tambahan Rp 300 juta karena lolos ke babak 16 besar.
Bahkan, 16 klub tersebut berpeluang mendapatkan tambahan dana sebesar Rp 150 juta jika berhasil lolos ke babak perempat final.
Jadi total 16 klub ini sudah dapat Rp 700 juta. Yang Rp 400 juta sudah dibayarkan semua, ujar Direktur Kompetisi dan Regulasi PT GTS, Ratu Tisha Destria di Hotel Aryaduta, Jakarta, Sabtu (17/9).
50 juta dari Rp 300 juta yang diberikan pada babak 16 besar kami wajibkan untuk alokasi aktivitas promosi dan marketing, tambahnya.
Namun begitu, proses pencairan dana sebesar Rp 300 juta masih akan dibicarakan. PT GTS ingin melihat dulu sejumlah hal, termasuk komersil klub.
Rp 300 juta pencairannya nanti terminnya akan kami update lebih lanjut. Akan tetapi yang 50 juta itu akan kami lihat dulu komitmen mereka terhadap komersilnya seperti apa, pungkasnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemenpora Beri Waktu Tujuh Hari Pada GTS Bereskan Izin Pemain Asing
Bola Indonesia 6 September 2016, 18:11 -
GTS Beri Tenggat Waktu Klub untuk Urus KITAS Pemain Asing
Bola Indonesia 2 September 2016, 18:57 -
Ini Penjelasan PT GTS Terkait Status Lisensi Pelatih Djanur
Bola Indonesia 31 Agustus 2016, 19:16 -
Bursa Transfer Pemain ISC A Diperpanjang
Bola Indonesia 31 Agustus 2016, 11:28 -
Persinga Ngawi Didiskualifikasi dari ISC B
Bola Indonesia 15 Agustus 2016, 20:23
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39