12 Bintang Muda Indonesia Ini Lanjutkan Karir di Militer
Editor Bolanet | 8 September 2015 21:47
12 calon bintara ini masuk lewat jalur khusus. Mereka masuk lewat jalur prestasi dan bidang profesi yang diperlukan.
Diantara 12 nama tersebut terdapat beberapa nama pemain yang sudah tidak asing lagi bagi pecinta sepakbola nasional seperti Ahmad Nufiandani, Manahati Lestusen, dan Ravi Murdianto.
Sejatinya terdapat 14 nama pemain yang ikut dalam seleksi tersebut, hanya saja, dua nama harus gugur saat menjalani tahap seleksi.
Berikut nama 12 pemain yang lolos seleksi masuk TNI AD tersebut:
1. Teguh Amirudin (Barito Putra/Timnas U-23)
2. Ravi Murdianto (Mitra Kukar/ Timnas U-23)
3. Manahati Lestusen (Barito Putra/Timnas U-23)
4. Abduh Lestaluhu (Persija/Timnas U-23)
5. Safri Al Irfandi (Semen Padang/Timnas U-23)
6. Ahmad Nufiandani (Arema/Timnas U-23)
7. Wawan Febiyanto (Persipasi BR/ Timnas U-23)
8. Muhammad Dimas Drajat (Persegres U-21/ Timnas U-19)
9. Muhammad Arsyad (Persipasi BR)
10. Iman Fathurahman (Persipasi BR)
11. Imam Bagus Kurnia (PON Jatim)
12. Angga Saputra (Persekabpas/PON Jatim)
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aji Santoso Nantikan Dukungan Langsung Suporter di GBK
Tim Nasional 24 Maret 2015, 16:56 -
Posisi Kiper Timnas U-23 Juga Dirotasi
Tim Nasional 17 Februari 2015, 10:01 -
Dua Alumni Garuda Jaya Siap Susul Ravi ke Mitra Kukar
Bola Indonesia 12 Desember 2014, 10:33 -
Starbol Indonesia Hadirkan Eks Timnas U-19
Bola Indonesia 14 November 2014, 18:48 -
Ravi Murdianto Gabung TC Timnas Senior
Tim Nasional 24 Oktober 2014, 20:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39