Real Madrid memetik kemenangan 3-1 atas Liverpool dalam duel leg pertama perempat final Liga Champions 2020/21, Estadio Alfredo Di Stefano, Rabu (7/4/2021). Dua dari tiga gol Madrid di laga ini datang dari winger muda mereka, Vinicius Junior. Satu gol sisanya dicetak oleh Marco Asensio. Sementara satu gol balasan dicetak Mohamed Salah.
KOMENTAR