(c) Hak Cipta: Bola.net/Bagaskara Lazuardi
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso tercatat sebagai satu-satunya pelatih lokal yang membawa sang klub bersaing di jalur juara Liga 1 2021-2022. Hingga kompetisi menyisakan enam pertandingan lagi, Persebaya Surabaya duduk di posisi lima dengan 54 angka, terpaut enam poin dari Bali United di puncak klasemen.
KOMENTAR