Karim Benzema dan Alexia Putellas Jadi Pemain Terbaik UEFA 2021/2022
Sabtu, 22 Maret 2025 07:04
Pemain Real Madrid, Karim Benzema dan pemain Barcelona wanita, Alexia Putellas berhasil meraih penghargaan Pemain Terbaik UEFA 2021/22. Karim Benzema berhasil mengalahkan Thibaut Courtois dan Kevin De Bruyne. Sedangkan Alexia Putellas kali ini mengalahkan Beth Mead (Arsenal) dan Lena Oberdorf (Wolfsburg).

Pemain Real Madrid, Karim Benzema (kanan) dan pemain Barcelona wanita, Alexia Putellas berhasil meraih penghargaan Pemain Terbaik UEFA 2021/22.
1/5


KOMENTAR

Back to Gallery Page
Back To Index Gallery