Bek Tangguh Asal Korea Selatan Kim Min-Jae Resmi Berseragam Bayern Munchen
Selasa, 25 Maret 2025 11:17
Raksasa Bundesliga Bayern Munchen resmi memperkenalkan Kim Min-jae sebagai rekrutan barunya, Selasa (18/07/2023). Pemain internasional Korea Selatan berusia 26 tahun itu bergabung dari Napoli dengan kontrak lima tahun hingga 30 Juni 2028.

Bayern menebus klausul rilis sang pemain yang mencapai 50 juta euro (sekitar Rp840 miliar).
3/5


KOMENTAR

Back to Gallery Page
Back To Index Gallery