Maskot Piala Dunia 2022 Menyapa Warga Banjarmasin
Minggu, 23 Maret 2025 17:33
Kemeriahan Piala Dunia 2022 semakin terasa jelang kick-off yang kurang dari sebulan lagi digelar. Untuk menambah kemeriahan, maskot Piala Dunia 2022 La'eeb berkeliling Indonesia dan kini menyapa masyarakat Banjarmasin.
Di Banjarmasin, La'eeb menyapa warga Kota Seribu Sungai mulai hari ini, Jumat (18/10/2022) hingga Minggu (30/10/2022) mendatang. Ada beberapa daerah yang dikunjungi oleh La'eeb pada kesempatan kali ini.
KOMENTAR