Maskot Piala Dunia 2022 Menyapa Warga Banjarmasin
Rabu, 26 Maret 2025 17:33
Kemeriahan Piala Dunia 2022 semakin terasa jelang kick-off yang kurang dari sebulan lagi digelar. Untuk menambah kemeriahan, maskot Piala Dunia 2022 La'eeb berkeliling Indonesia dan kini menyapa masyarakat Banjarmasin.

Antusiasme masyarakat Banjarmasin bertemu La'eeb sangat besar. Banyak yang mengabadikan momen bersama sang maskot Piala Dunia 2022 yang bakal hadir eksklusif di EMTEK Group.
4/5


KOMENTAR

Back to Gallery Page
Back To Index Gallery