7 Pemain Termahal yang Didatangkan Erik Ten Hag saat Melatih Ajax Amsterdam
Jumat, 21 Maret 2025 10:02
Pelatih Ajax Amsterdam asal Belanda, Erik Ten Hag telah dipastikan akan menangani Manchester United mulai musim 2022/2023. Sejak membesut Ajax pada Desember 2017, ia telah banyak mendatangkan pemain berlabel mahal, seperti 7 pemain berikut.

Antony. Sayap kanan Brasil berusia 22 tahun ini didatangkan Erik Ten Hag dari Sao Paulo pada awal musim 2020/2021 dengan nilai transfer 15,75 juta euro. Hingga kini ia telah tampil dalam 79 laga untuk Ajax Amsterdam dengan torehan 22 gol dan 20 assist.
2/7


KOMENTAR

Back to Gallery Page
Back To Index Gallery