Kalahkan Kroasia, Belgia Menuju Euro 2020 dengan Mantap
Minggu, 23 Maret 2025 14:33
Timnas Belgia berhasil meraih kemenangan 1-0 atas Timnas Kroasia dalam laga uji coba terakhir jelang terjun ke pentas Euro 2020. Satu-satunya gol yang tercipta ke gawang Kroasia dicetak penyerang andalan Belgia, Romelu Lukaku.
KOMENTAR