Update Info Bursa Transfer Musim ini dari Genggamanmu
Mamat | 25 Agustus 2017 00:01
Bola.net - Bola.net - Genderang musim kompetisi sepakbola tahun 2017-2018 sudah dimulai, namun bursa transfer pemain masih saja menggila. Sempat dibikin panas dengan rekor transfer sebesar 222 juta Euro untuk memindahkan Neymar Jr. dari Barcelona ke Paris Saint-Germain, rumor mengenai perpindahan pemain dari satu klub ke klub lain masih menjadi perbincangan yang sangat hangat di kalangan penggemar bola.
Berikut adalah update info bursa transfer terbaru untuk musim ini.
Aston Villa Minati Jack Wilshere?
Semusim bermain di AFC Bournemouth sepertinya tak membuat Arsenal yakin untuk memainkan Jack Wilshere. Dulu andalan, akankah Wilshere menjadi buangan? Kalau pun iya, sepertinya dirinya nggak perlu khawatir karena Aston Villa tertarik untuk mendatangkannya.
Alex Sandro Digoda Chelsea
Pemain-pemain Juventus sedang tersipu-sipu. Cemerlang di bawah pelatih Massimilliano Allegri, para punggawa pun kebanjiran tawaran main di klub lain. Salah satunya adalah bek sayap kiri, Alex Sandro, yang masih saja diincar oleh Chelsea. Mungkin sang pelatih, Antonio Conte, ingin bernostalgia dengan pemain asal Brasil ini.
Demi Gylfi Sigurdsson, Everton Siap Pecah Rekor
Gylfi Sigurdsson semakin dekat dengan Everton. Demi pemain Swansea tersebut, The Toffees siap memecahkan rekor transfer klub dengan nilai 45 juta Poundsterling.
Riyad Mahrez Jual Mahal ke AS Roma
Tawaran sebelumnya dari AS Roma kepada Leicester City untuk Riyad Mahrez tampaknya masih kurang memuaskan. Sang agen pun memberikan petunjuk jelas dengan angka 40 juta Poundsterling untuk mensukseskan transfer pemain asal Aljazair tersebut.
Messi dan Mascherano: Datanglah, Di Maria!
Sosok pemain berpengaruh di FC Barcelona, Lionel Messi punya harapan besar agar klubnya bisa menggaet rekannya di timnas, Angel Di Maria. Dana besar dari transfer Neymar Jr. pasti bisa memenuhi ambisi tersebut. Tapi, maukah PSG melepasnya?
Bursa transfer sepakbola Eropa makin panas. Tapi, kini teknologi makin canggih. Kamu pun wajib smart move supaya nggak ketinggalan update berbagai info sepakbola terkini. Sekarang kalau mau cari informasi tentang bursa transfer bisa kamu peroleh langsung di genggaman kok kalau dibantu dengan Motorola Moto C!
Dapatkan Moto C kamu dengan klik di sini.
Dengan sistem operasi terbaru Android 7.0 dan spesifikasi nge-top, miliki kemudahan berselancar mencari informasi bursa transfer tanpa gangguan lagging. Layar 5-inci akan memberikan kemudahan dalam membaca setiap detil yang kamu butuhkan. Ditambah dengan kapasitas baterai besar, tak perlu khawatir kehabisan daya meski digunakan untuk seharian.
Kalau mau nonton live streaming laga tim favorit juga bisa karena ponsel ini sudah dibekali dengan akses internet 4G. Nggak ketinggalan lagi kemampuan kamera Dual Pixel yang disematkan di smartphone ini yang bisa bikin hasil selfie saat nobar sama teman jadi makin ciamik. Semuanya bisa kamu dapatkan hanya dalam Motorola Moto C!
Sambil ikuti bursa transfer bisa dapat Moto C gratis. Mau? Ikuti photo competition #Let'C My Smart Move saja yuk!
1. Buat ide kreatif smart move kamu yang memanfaatkan smartphone dan menceritakan perbandingan masa lalu vs masa kini setelah ada smartphone.
2. Posting foto kamu di Instagram dan sertakan hashtag #Let’CMySmartMove.
3. Activity ini akan berlangsung selama 1 bulan.
4. 3 pemenang yang beruntung akan mendapatkan Motorola Moto C dan 7 pemenang lainnya akan mendapatkan voucher belanja senilai Rp 200.000,-
Sudah menyiapkan ide paling kreatif dan inspiratif kamu? Segera upload foto segera sebelum kompetisi ini berakhir ya! Info lebih lengkap klik di sini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketagihan dengan Pemain Indonesia, Espanyol Cari Bakat Baru!
Editorial 24 Agustus 2017, 00:01 -
Siapkan Diri Merantau Ke Spanyol dan Jadi Pemain Bola Profesional
Editorial 23 Agustus 2017, 00:01 -
Seleksi Jagoan Bola Giant Hadir di 5 Kota, Ini Jadwalnya!
Editorial 22 Agustus 2017, 00:01 -
Buktikan Skill Bola Kamu Lewat Audisi Jagoan Bola Giant
Editorial 21 Agustus 2017, 00:01 -
Deretan Pemain Bola Legenda Indonesia, Ikut Jejak Mereka Yuk!
Editorial 18 Agustus 2017, 00:01
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23