Ramalan Bursa Taruhan Matchday 1 Grup A-D
Editor Bolanet | 12 Juni 2014 15:15
Bola.net - Genderang Piala Dunia 2014 bakal ditabuh di laga pembuka yang mempertemukan tuan rumah kontra , Jumat (13/6) dini hari nanti.
Selain laga perdana tersebut, matchday 1 di Grup A hingga D pun sudah menyajikan beberapa partai yang layak disebut bigmatch, seperti vs dan vs .
Mengingat pertandingan di Piala Dunia kerap menghadirkan kejutan, bagaimana pandangan bursa taruhan tentang pertandingan matchday 1 Grup A hingga D. Berikut coba merangkumnya untuk Anda.
CATATAN:
- Rasio di bursa transfer adalah pada saat berita ini ditulis. Rasio bisa berubah setiap saat menimbang kondisi terkini tim dan faktor lain dari rumah taruhan yang bersangkutan.
- Rasio ini dipakai untuk kepentingan prediksi semata. Penggunaan di luar itu bukanlah tanggung jawab . (bola/pra)
BRASIL VS KROASIA
Venue: Arena Corinthians, Sao Paulo
- Brasil jadi favorit William Hill untuk menang dengan rasio 1/3, sementara kemenangan Kroasia dipatok di rasio 10/1. Hasil paling baik yang bisa didapat tim tamu diprediksi adalah imbang dengan rasio 7/2.
- Ladbrokes pun punya prediksi serupa dengan Brasil favorit menang di rasio 1/3, sementara kemenangan Kroasia dihargai 10/1, dan hasil imbang di rasio 4/1.
- bWin mematok kemenangan Chelsea sulit dihalangi (rasio 1/3), sementara hasil seri dipatok 4/1 dan kemenangan Galatasaray pada rasio 10/1.
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, Brasil memberi voor 0 : 1 1/2 untuk Kroasia.
MEKSIKO VS KAMERUN
Venue: Estadio das Dunas, Natal
- William Hill memberi rasio kemenangan Meksiko di angka 23/20, sedangkan rasio 13/5 dipatok untuk kemenangan Kamerun. Sementara hasil imbang berada di angka 21/10.
- Sama seperti William Hill, Ladbrokes pun memberi rasio 21/10 untuk hasil imbang. Sementara kemenangan Meksiko berada di rasio 5/4, serta 5/2 untuk kemenangan Kamerun.
- bWin meramalkan Meksiko bakal menang (2.15), sedikit lebih besar dari kemenangan Kamerun (3.40) dan hasil imbang (3.20).
- Asian Handicap dari AsianBookie, Meksiko hanya memberi voor 0 : 1/4 untuk Kamerun.
SPANYOL VS BELANDA
Venue: Arena Fonte Nova, Salvador
- William Hill menjagokan Spanyol bakal menang dengan rasio 5/6, dengan peluang menang Belanda (19/5), sementara hasil imbang dipatok di angka 23/10.
- Ladbrokes memasang Spanyol sebagai favorit menang di rasio 17/20, dan Belanda diprediksi sulit memberi kejutan dengan kemenangan mereka dihargai di rasio 15/4, sementara hasil imbang di rasio 23/10.
- Prediksi bWin nyaris serupa yakni Spanyol sebagai pemenang (1.80) sedangkan kemenangan Belanda (4.60) diprediksi lebih mustahil dari hasil imbang (3.40).
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, Spanyol memberi voor 0 : 1/2 untuk Belanda.
CHILE VS AUSTRALIA
Venue: Arena Pantanal, Cuiaba
- William Hill meyakini Chile bakal menang dengan rasio 4/9, jauh dari rasio kemenangan Australia di posisi 7/1. Sementara hasil seri berada di angka rasio 3/1.
- Sama seperti William Hill, Ladbrokes juga menjagokan Chile bakal keluar sebagai pemenang di rasio 4/9, diikuti hasil imbang yang lebih mungkin terjadi (16/5). Sementara kemenangan Australia dipatok di angka 7/1.
- bWin meyakini Chile lebih layak menang (1.42) ketimbang hasil imbang (4.20) apalagi kemenangan Australia (8.00).
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, Chile memberi voor 0 : 1 untuk Australia.
KOLOMBIA VS YUNANI
Venue: Estadio Mineirao, Belo Horizonte
- William Hill memfavoritkan Kolombia lebih mungkin menang di rasio 8/11, jauh dari kemenangan Yunani yang dipatok di rasio 9/2. Sementara hasil imbang dipasang pada rasio 9/4.
- Ladbrokes pun memasang Kolombia sebagai calon pemenang di rasio 3/4. Sementara kemenangan Yunani diprediksi sulit terjadi dengan hanya dipasang pada rasio 9/2. Sedangkan hasil imbang berada di rasio 23/10.
- bWin meramalkan Kolombia bakal menang (1.80), jauh lebih besar dari kemenangan Yunani (4.75) dan hasil imbang (3.30).
- Asian Handicap dari AsianBookie, Kolombia memberi voor 0 : 1/2 untuk Yunani.
URUGUAY VS KOSTA RIKA
Venue: Estadio Castelao, Fortaleza
- William Hill menjagokan Uruguay bakal menang dengan rasio 4/9, sangat jauh dengan peluang menang Kosta Rika di angka 15/2, sementara hasil imbang dipatok pada rasio 3/1.
- Ladbrokes memasang Uruguay sebagai favorit menang di rasio 2/5, dan Kosta Rika diprediksi sulit memberi kejutan dengan kemenangan mereka dihargai di rasio 15/2, sementara hasil imbang berada di rasio 10/3.
- Prediksi bWin nyaris serupa yakni Uruguay sebagai pemenang (1.42), jauh dari kemenangan Kosta Rika yang dipatok di angka 7.25. Sedangkan hasil imbang berada di rasio 4.40.
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, Uruguay memberi voor 0 : 1 untuk Kosta Rika.
INGGRIS VS ITALIA
Venue: Arena Amazonia, Manaus
- Di rumah bursa William Hill, rasio kemenangan Inggris dipatok di angka 2/1, sementara kemenangan Italia dihargai 8/5, sedangkan hasil imbang di rasio 15/8.
- Ladbrokes memprediksi laga ini bakal berakhir imbang dengan rasio 2/1. Sedangkan angka 21/10 menjadi rasio kemenangan Inggris, dan 6/4 untuk kemenangan Italia.
- Rasio ketat juga menghiasi rumah taruhan bWin. Kemenangan Inggris berada di angka 2.90, sedikit di bawah rasio kemenangan Italia (2.55). Sementara hasil imbang dipatok di angka 3.00.
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, kedua tim diprediksi bermain imbang tanpa voor alias lek-lekan.
PANTAI GADING VS JEPANG
Venue: Arena Pernambuco, Recife
- William Hill memprediksi laga ini kemungkinan bakal berakhir imbang dengan angka rasio 2/1. Sementara kemenangan Pantai Gading dipatok di rasio 8/5, dan 19/10 untuk kemenangan Jepang.
- Ladbrokes memasang angka rasio 6/4 untuk kemenangan Pantai Gading, dan 2/1 untuk kemenangan Jepang. sedangkan hasil imbang berada di angka 21/10.
- bWin pun memprediksi laga ini berakhir seri dengan rasio 3.20, mengungguli angka rasio 2.60 untuk kemenangan Pantai Gading dan 2.70 untuk kemenangan Jepang.
- Versi Asian Handicap dari AsianBookie, kedua tim diprediksi bermain imbang tanpa voor alias lek-lekan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramires Akui Seluruh Penggawa Brasil Tertekan
Piala Dunia 11 Juni 2014, 23:30 -
Preview: Brasil vs Kroasia, Tabuh Genderang Perang
Piala Dunia 11 Juni 2014, 22:47 -
Hoddle Jagokan Argentina di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 11 Juni 2014, 22:25 -
Ozil Berharap Loew Raih Trofi Piala Dunia
Piala Dunia 11 Juni 2014, 22:15 -
Ozil: Tim-tim Lain Bakal Takuti Jerman
Piala Dunia 11 Juni 2014, 21:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39