Harapan Menpora untuk Atlet Tenis Meja di Asian Games
Iwan Tantomi | 26 April 2018 18:03
Bola.net - Bola.net - Baru-baru ini Menpora Imam Nahrawi membuka Kejuaraan Tenis Meja Piala Menpora antar karyawan dan kalangan media di Auditorium Wisma Kemenpora. Menurut Ketua Persatuan Tenis Meja (PTM) Gerbang Pemuda sekaligus Ketua Panitia Penyelenggara Yuni Poerwanti mengatakan event ini juga sekaligus untuk meningkatkan semangat Indonesia sebagai tuan rumah yang baik pada Asian Games 2018.
Perkumpulan tenis meja di lingkungan Kemenpora ini anggotanya adalah para honorer, karyawan dan PNS. Pada event ini diikuti juga oleh media. Semoga event ini menginspirasi seluruh rakyat Indonesia agar Asian Games 2018 lancar dan sukses, ujarnya.
Peserta kejuaraan tenis meja ini selain memperebutkan trofi juga akan mendapatkan hadiah liburan selama tiga hari dua malam ke Bali, Belitung, Solo, Batam, Yogyakarta dan Palembang.
Usai membuka kejuaraan, Menpora ikut bertanding double dengan berpasangan atlet tenis meja nasional Azizah Dwi Agustin melawan mantan atlet nasional Ismu Harianto dan Rudy Aladin.
Selain itu, Menpora berharap event ini tidak hanya kejuaraan di lingkungan Kemenpora saja tetapi juga menjadi event berlevel dunia.
Semoga di Asian Games nanti akan ada beberapa medali yang akan dipersembahkan para atlet tenis meja Indonesia, lanjutnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunjungi Politeknik Olahraga, Ini Harapan Menpora
Editorial 25 April 2018, 16:15 -
Senangnya Para Atlet Hoki Kala Didatangi Menpora di Pelatnas
Editorial 24 April 2018, 10:05 -
Kerennya Menpora saat Dipilih Jadi Penasihat Fosgama
Editorial 20 April 2018, 14:28 -
Kemenpora: Arema Harus Ditindak Tegas dan Dihukum
Bola Indonesia 17 April 2018, 12:13 -
Jangkau Anak Muda Kemenpora Kian Aktif di Medsos
Editorial 31 Maret 2018, 21:49
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10