10 Pelatih Dengan Kekalahan Terbanyak di Liga Champions

Editor Bolanet | 18 September 2015 08:29
10 Pelatih Dengan Kekalahan Terbanyak di Liga Champions
Arsene Wenger (c) AFP

Bola.net - Bola.net - memulai Liga Champions musim ini dengan hasil yang mengecewakan. The Gunners dipaksa menyerah 1-2 saat berkunjung ke markas Dinamo Zagreb.

Kekalahan ini menjadikan Arsene Wenger sebagai pelatih pertama yang menelan 50 kekalahan di kompetisi Liga Champions. Catatan itu tentu saja bukan prestasi yang membanggakan.

Advertisement

Namun bagaimanakah bila statistik Wenger dibandingkan dengan pelatih lainnya. Berikut ini 10 pelatih dengan kekalahan terbanyak di Liga Champions.

1 dari 10 halaman

Arsene Wenger

Arsene Wenger

Klub: Arsenal
Main: 169
Menang: 79
Seri: 40
Kalah: 50
Gol: 258
Kebobolan: 183
Rasio Kemenangan: 46.70%
2 dari 10 halaman

Sir Alex Ferguson

Sir Alex Ferguson

Klub: Manchester United
Main: 190
Menang: 102
Seri: 49
Kalah: 39
Gol: 326
Kebobolan: 178
Rasio Kemenangan: 53.70%
3 dari 10 halaman

Mircea Lucescu

Mircea Lucescu

Klub:Rapid Bucharest, Inter Milan, Galatasaray, Besiktas, Shakhtar Donetsk
Main: 98
Menang: 35
Seri: 24
Kalah: 39
Gol: 126
Kebobolan: 138
Rasio Kemenangan: 35.70%
4 dari 10 halaman

Carlo Ancelotti

Carlo Ancelotti

Klub: Parma, Juventus, AC Milan, Chelsea, PSG, Real Madrid
Main: 141
Menang: 77
Seri: 35
Kalah: 29
Gol: 240
Kebobolan: 123
Rasio Kemenangan: 54.60%
5 dari 10 halaman

Jose Mourinho

Jose Mourinho

Klub: Porto, Chelsea, Inter, Real Madrid
Main: 128
Menang: 69
Seri: 33
Kalah: 26
Gol: 225
Kebobolan: 112
Rasio Kemenangan: 53.90%
6 dari 10 halaman

Nils Arne Eggen

Nils Arne Eggen

Klub: Rosenborg
Main: 50
Menang: 14
Seri: 12
Kalah: 24
Gol: 70
Kebobolan: 87
Rasio Kemenangan: 28.00%
7 dari 10 halaman

Ronald Koeman

Ronald Koeman

Klub: Benfica, PSV, Valencia
Main: 57
Menang: 15
Seri: 20
Kalah: 22
Gol: 36
Kebobolan: 56
Rasio Kemenangan: 26.30%
8 dari 10 halaman

Eric Gerets

Eric Gerets

Klub: Club Brugge, PSV, Wolfsburg, Galatasaray, Marseille
Main: 35
Menang: 9
Seri: 5
Kalah: 21
Gol: 36
Kebobolan: 56
Rasio Kemenangan: 25.70%
9 dari 10 halaman

Rafael Benitez

Rafael Benitez

Klub: Valencia, Liverpool, Inter Milan, Napoli, Real Madrid
Main: 90
Menang: 49
Seri: 20
Kalah: 21
Gol: 154
Kebobolan: 87
Rasio Kemenangan: 54.4%
10 dari 10 halaman

Fatih Terim

Fatih Terim

Klub: Galatasaray, AC Milan
Main: 41
Menang: 13
Seri: 8
Kalah: 20
Gol: 48
Kebobolan: 70
Rasio Kemenangan: 31.70 %