10 Bomber Paling 'Rajin' Mencetak Gol Dalam Sejarah Premier League
Editor Bolanet | 10 Oktober 2014 18:43
Bola.net - Gol yang dicetak oleh bomber Manchester City, Sergio Aguero ke gawang Aston Villa akhir pekan lalu memiliki makna penting. Selain mengunci kemenangan timnya 2-0, torehan gol tersebut membawa Aguero meraih catatan pribadi yang cukup membanggakan, dengan menjadi striker paling 'rajin' mencetak gol dalam sepanjang sejarah Premier League.
Hingga 7 Oktober 2014 kemarin, Aguero menjadi pemain dengan catatan menit per gol terminim sejak Premier League bergulir pada tahun 1992. Ia tercatat mencetak satu gol dalam tiap 114 menit penampilan.
Selain Aguero, berikut Bolanet sajikan sepuluh bomber Premier League yang memiliki rataan menit per gol paling minim dalam sejarah 22 tahun bergulirnya kompetisi. Daftar ini dibatasi hanya kepada mereka yang minimal mencetak 20 gol dalam partisipasi mereka di Premier League.
Penasaran siapa sajakah para pemain tersebut? Simak dalam daftar berikut. (tsp/mri)
114,35 menit per gol
Karir Premier League: Manchester City (2011-...)
Jumlah Gol: 57 gol
Penampilan Premier League: 94 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 114,35 menit per gol
121,79 menit per gol
Karir Premier League: Arsenal (1999-2007, 2012)
Jumlah Gol: 175 gol
Penampilan Premier League: 258 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 121,79 menit per gol
128,19 menit per gol
Karir Premier League: Manchester United (2001-06)
Jumlah Gol: 150 gol
Penampilan Premier League: 219 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 128,19 menit per gol
129,57 menit per gol
Karir Premier League: Manchester United (2010-...)
Jumlah Gol: 37 gol
Penampilan Premier League: 102 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 129,57 menit per gol
136,01 menit per gol
Karir Premier League: Arsenal (2004-14), Manchester United (2012-...)
Jumlah Gol: 136 gol
Penampilan Premier League: 259 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 136,01 menit per gol
136,96 menit per gol
Karir Premier League: Manchester City (2011-...)
Jumlah Gol: 48 gol
Penampilan Premier League: 115 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 136,96 menit per gol.
138,8 menit per gol
Karir Premier League: Liverpool (2011-14)
Jumlah Gol: 69 gol
Penampilan Premier League: 110 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 138,8 menit per gol
139,28 menit per gol
Karir Premier League: Manchester City (2006-09), Chelsea (2009-13), Bolton Wanderers (2011), Liverpool (2013-...)
Jumlah Gol: 59 gol
Penampilan Premier League: 142
Rata-Rata Menit Per Gol: 139,28 menit per gol
140,65 menit per gol
Karir Premier League: Chelsea (2003-04, 2005-06)
Jumlah Gol: 20 gol
Penampilan Premier League: 49 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 140,65 menit per gol
146,86 menit per gol
Karir Premier League: Blackburn Rovers (1992-1996), Newcastle United (1996-2006)
Jumlah Gol: 260 gol
Penampilan Premier League: 441 laga
Rata-Rata Menit Per Gol: 146,86 menit per gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure: Saya Ingin Bermain 60 Pertandingan Musim Ini
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 20:28 -
Premier League Akan Digelar di Luar Inggris?
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 03:39 -
Persaingan Ketat, Milner Belum Berniat Hengkang Dari City
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 02:38 -
James Milner Berharap Kontrak Baru di Manchester City
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 20:30 -
City Sikut United Dekati Jordi Alba
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 17:05
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39