10 Bintang Top Yang Berpotensi Hijrah ke Tiongkok
Aga Deta | 16 Desember 2016 14:44
Bola.net - Bola.net - Selain MLS dan Timur Tengah, Tiongkok sudah menjadi destinasi baru untuk bermain sepakbola. Banyak pesepakbola top dunia yang kini tengah melanjutkan karirnya di sana meski usianya masih cukup produktif.
Klub-klub Tiongkok memang menawarkan gaji yang cukup fantastis untuk menarik pemain-pemain kondang dunia. Oleh karena itu, tak heran jika kita melihat Ezequiel Lavezzi, Graziano Pelle, Hulk hingga Gervinho bersedia pindah ke Asia Timur.
Beberapa pesepakbola top Eropa saat ini banyak yang sedang dikaitkan dengan klub-klub Tiongkok. Namun, siapa sajakah pemain yang berpotensi untuk merumput di sana? Berikut ini adalah daftarnya.
John Terry
Javier Mascherano
Pepe
Tiago
Cesc Fabregas
Yaya Toure
Oscar
Alan Dzagoev
Wayne Rooney
Carlos Tevez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Lempar Sepatu, Ini Kata Mourinho
Liga Inggris 15 Desember 2016, 10:44 -
Bos Palace: MU Menakutkan Ketika Rooney Bermain
Liga Inggris 14 Desember 2016, 14:30 -
'Griezmann Akan Gantikan Rooney di MU'
Liga Spanyol 14 Desember 2016, 12:16 -
Mourinho Isyaratkan Rooney Tak Akan Jadi Starter Lawan Palace
Liga Inggris 12 Desember 2016, 23:04 -
Mourinho: Rooney Jadi Bek di Inggris? Silahkan
Liga Inggris 11 Desember 2016, 02:20
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39