Zoff Masih Yakin Juventus Mampu Jungkalkan Spurs
Gia Yuda Pradana | 17 Februari 2018 12:41
Bola.net - - Juventus gagal menang saat menjamu Tottenham Hotspur di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2017/18. Sempat unggul cepat dua gol, Juventus akhirnya harus puas dengan hasil imbang 2-2.
Juventus terancam gagal lolos ke perempat final. Namun mantan kiper dan eks pelatih Juventus Dino Zoff masih yakin kalau Bianconeri mampu menjungkalkan Spurs.
Juve terus mendapatkan hasil positif beberapa pekan terakhir meski kadang mereka kesulitan, kata Zoff seperti dikutip Football Italia.
Kita melihatnya saat melawan Tottenham.
Kelolosan ke perempat final belum musnah, karena mereka bisa memenanginya di London.
Di kandang sendiri, Juventus unggul cepat lewat dua gol Gonzalo Higuain pada menit 2 dan 9 (penalti). Namun Spurs membalas melalui gol Harry Kane menit 35 dan tendangan bebas Christian Eriksen menit 71.
Leg kedua di Wembley Stadium, London, akan digelar pada 8 Maret mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Torino vs Juventus
Liga Italia 16 Februari 2018, 12:59 -
Prediksi Torino vs Juventus 18 Februari 2018
Liga Italia 16 Februari 2018, 12:58 -
Inikah Isyarat Can Pasti Akan Tinggalkan Liverpool?
Liga Inggris 16 Februari 2018, 04:30 -
Dihujani Kritik, Dele Alli Pilih Cuek
Liga Inggris 15 Februari 2018, 13:20 -
Gerrard Bocorkan Kepergian Emre Can?
Liga Inggris 15 Februari 2018, 11:30
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40