Zidane: Juventus Tak jauh Beda dari Madrid
Rero Rivaldi | 31 Mei 2017 11:20
Bola.net - - Zinedine Zidane berkeras bahwa baik Real Madrid maupun layak untuk mendapat tempat di final Liga Champions, dan ia tak melihat ada perbedaan besar di antara kedua tim.
Los Blancos memiliki rekor mencetak gol yang luar biasa di kompetisi edisi musim ini, di mana mereka membuat 32 gol untuk mencapai partai puncak di Cardiff, sementara Juventus hanya kemasukan tiga gol dalam 12 laga sejauh ini.
Raksasa Italia hingga kini masih memegang rekor pertahanan terbaik, meski Zidane menegaskan bahwa pertandingan nanti tidak akan ditentukan dengan siapa yang punya lini serang atau belakang terbaik.
Banyak orang bilang Juventus bertahan lebih baik, kami punya serangan yang bagus, namun saya tak berpikir seperti itu, tutur Zidane di Sportsmole.
Saya rasa tidak ada perbedaan besar di antara kedua tim. Ini adalah dua tim terbaik yang akan bermain di final. Semua pantas untuk meraihnya usai menjalani musim yang begitu panjang.
Madrid tengah mengincar gelar Liga Champions mereka yang ketiga dalam empat tahun, sementara Juventus kali terakhir menjadi juara Eropa di 1996.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Terlalu Rendah Hati Itu Tidak Bagus
Liga Champions 30 Mei 2017, 23:49 -
Kroos Enggan Terlibat Polemik Isco Atau Bale
Liga Champions 30 Mei 2017, 23:08 -
Final Yang Amat Spesial Bagi Toni Kroos
Liga Champions 30 Mei 2017, 21:45 -
Inter Indikasikan Schick Gabung Juventus
Liga Italia 30 Mei 2017, 21:26 -
Final UCL, Berlusconi: Forza Juve!
Liga Champions 30 Mei 2017, 20:31
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39