Zidane Ingin Setiap Pemain Cadangan Siap Tampil di Final
Richard Andreas | 23 Mei 2018 10:19
Bola.net - - Real Madrid akan melakoni laga terpenting musim ini saat melawan Liverpool di final Liga Champions, Minggu (27/5) dini hari WIB mendatang. Sebagai pelatih Madrid, Zinedine Zidane memiliki tugas berat untuk menentukan susunan 11 pemain yang akan turun sejak menit awal di laga tersebut.
Betapa tidak, saat ini skuat inti Madrid dan para pemain cadangan memiliki kualitas yang hampir sama, khususnya di lini tengah dan barisan penyerang. Karena itu Zidane meminta setiap pemainnya harus dalam kondisi terbaik di laga final nanti.
Saat ini dan sejak lama hal itu (memilih pemain) membuat saya sakit kepala tapi itulah kehidupan seorang pelatih. Pemain-pemain di bangku cadangan juka sangat penting, ujar Zidane di laman realmadrid.
Pemain-pemain yang tidak turun sejak menit awal tidak boleh berpikir mereka tidak akan bermain sama sekali karena dari bangku cadangan pemain saya dapat membuat perbedaan yang jelas dan menjadi penentu hasil pertandingan.
Salah satu posisi yang menjadi sumber sakit kepala Zidane adalah pemilihan tiga penyerang antara Cristiano Ronaldo, Karim Benzema, Gareth Bale dan Isco. Tergantung pada formasi yang diracik Zidane, jika memainkan 4-3-1-2, maka dia harus mengorbankan antara Bale atau Benzema.
Saya ingin semua pemain siap. Karenanya saya tidak akan menyebutkan siapa pemain yang akan bertanding sekarang karena hal itu akan merusak pesepak bola, pungkas Zidane.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mane: Liverpool Sangat Respek Pada Madrid
Liga Champions 22 Mei 2018, 22:14 -
Mane Berkoar Akan Cetak Lebih Banyak Gol Lagi Bagi Liverpool
Liga Champions 22 Mei 2018, 21:51 -
Sulit Bagi Alonso Untuk Pilih Liverpool Atau Madrid
Liga Champions 22 Mei 2018, 20:47 -
Jika Juara UCL, Penggawa Liverpool Akan Dikenang Selamanya
Liga Champions 22 Mei 2018, 20:17 -
Liverpool vs Real Madrid, Alonso Harapkan Kejutan dari Klopp
Liga Champions 22 Mei 2018, 19:54
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39