Zidane Akui Clasico Buat Madrid Kelelahan
Editor Bolanet | 7 April 2016 09:24
Sebelum datang ke Jerman, tim ibu kota sebelumnya memainkan laga sarat gengsi melawan Barcelona, yang mereka menangkan dengan skor 2-1 di Camp Nou.
Mungkin, secara fisik. Sulit untuk langsung bermain dengan baik di awal pertandingan. Bukan karena kami merasa terlalu percaya diri, namun karena kami tahu bahwa ini akan menjadi pertandingan yang rumit, tutur Zidane pada laman resmi klub.
Kami mengalami kelelahan secara fisik, terutama di babak pertama. Kami harus mempelajari pertandingan ini dengan baik. Kami tidak bermain cukup intens. Namun pertama, kami akan memikirkan laga La Liga akhir pekan ini.
Madrid sendiri akan dinanti laga leg kedua perempat final melawan Wolfsburg di Bernabeu pada 12 April mendatang. [initial]
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Ada Pogba, Herrera Pun Jadi
Liga Spanyol 6 April 2016, 21:01 -
Bale Merasa Terhormat Dilatih Zidane
Liga Spanyol 6 April 2016, 20:48 -
Jalan Milan Rekrut Kovacic Terbuka Lebar
Liga Spanyol 6 April 2016, 20:22 -
Marcelo Rahasiakan Rencana Zidane Untuk Posisinya
Liga Champions 6 April 2016, 15:39 -
Skuat Real Madrid Untuk Tantang Wolfsburg, Tanpa Varane
Liga Champions 6 April 2016, 15:10
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39