Zanetti Optimis Inter Bakal Lolos ke Liga Champions
Editor Bolanet | 12 Maret 2013 17:30
- Kapten La Beneamata, Javier Zanetti meminta para pemain untuk tetap fokus, dan segera melupakan hasil negatif kala melawan Bologna FC akhir pekan lalu, (11/03).
Dalam 12 laga terakhir di Serie A, Samir Handanovic dkk hanya mampu meraih tiga kemenangan. Saat ini mereka bertengger di peringkat lima klasemen, serta terpaut empat poin dari zona Liga Champions.
Meski begitu, Zanetti masih yakin dengan peluang Inter Milan untuk lolos ke UCL pada musim depan. Pemain asal itu meminta para pemain Nerazzurri untuk selalu memberikan yang terbaik.
Inter tengah berada dalam situasi sulit, para pemain kehilangan motivasi setiap keadaan sedang tidak sesuai ekspektasi, ujar il Capitano seperti dilansir football-italia.
Namun, hal ini harus segera berakhir secepat mungkin, Inter tak perlu larut terlalu lama dalam situasi sulit. Para pemain harus segera menemukan kepercayaan diri mereka. Kami pasti akan lolos ke Liga Champions, hanya saja hal ini butuh kerja ekstra.[initial]
10 Pencetak Gol Terbanyak UCL Sejauh Ini
20 Desain Sepatu Bola Terbaik Sejauh Ini (foti/rdt)
Dalam 12 laga terakhir di Serie A, Samir Handanovic dkk hanya mampu meraih tiga kemenangan. Saat ini mereka bertengger di peringkat lima klasemen, serta terpaut empat poin dari zona Liga Champions.
Meski begitu, Zanetti masih yakin dengan peluang Inter Milan untuk lolos ke UCL pada musim depan. Pemain asal itu meminta para pemain Nerazzurri untuk selalu memberikan yang terbaik.
Inter tengah berada dalam situasi sulit, para pemain kehilangan motivasi setiap keadaan sedang tidak sesuai ekspektasi, ujar il Capitano seperti dilansir football-italia.
Namun, hal ini harus segera berakhir secepat mungkin, Inter tak perlu larut terlalu lama dalam situasi sulit. Para pemain harus segera menemukan kepercayaan diri mereka. Kami pasti akan lolos ke Liga Champions, hanya saja hal ini butuh kerja ekstra.[initial]
10 Pencetak Gol Terbanyak UCL Sejauh Ini
20 Desain Sepatu Bola Terbaik Sejauh Ini (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Comolli: Demi Rekrut Bale, PSG Bakal Habis-habisan
Liga Champions 11 Maret 2013, 18:00 -
Munich Sempat Minta Wenger Melatih di Allianz Arena
Liga Champions 11 Maret 2013, 16:01 -
Alves: Barca Percaya Diri Hadapi Rossoneri
Liga Champions 11 Maret 2013, 12:42 -
Real Madrid Perbarui Tawaran Untuk Bale €70 Juta
Liga Champions 11 Maret 2013, 11:50 -
Pique: Kontra Milan, Barca Akan Unggul Tiga Gol
Liga Champions 11 Maret 2013, 10:45
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39