Zabaleta: Kemenangan City Dirampok Wasit!
Editor Bolanet | 8 November 2012 14:50
Bermain di kandang sendiri, City tertinggal 1-2 hingga turun minum, sebelum bangkit di babak kedua dan menyamakan kedudukan. Bahkan satu gol Sergio Aguero dianulir wasit karena Aleksandar Kolarov yang memberi umpan dianggap offside, dan klaim penalti Mario Balotelli di menit akhir pun diabaikan wasit.
Kami tahu itu tidak offside, dan penalti itu, kami dibikin frustrasi oleh keputusan wasit. Kami frustrasi dan kecewa, tapi pada akhirnya Anda tak bisa melakukan apapun, keluh bek asal Argentina itu.
Zabaleta merasa mereka tak beruntung gol ketiga tersebut dianulir wasit. Yang lebih menyesakkan adalah kegagalan tiga poin membuat peluang City lolos dari fase grup teramat berat, jika tak bisa dibilang mustahil. Namun Zabaleta menolak angkat tangan.
Sekarang semuanya akan sangat sulit, tapi secara matematis kami masih punya peluang, jadi kami harus berjuang. Laga berikutnya (lawan Real Madrid) sangat penting, mungkin menghadapi salah satu tim terbaik di Eropa saat ini, jadi ini akan sangat menyenangkan, pungkasnya. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Lolos Dari Sanksi UEFA
Liga Champions 7 November 2012, 20:17 -
Mancini: Andai Lolos, City Pasti Juara!
Liga Champions 7 November 2012, 15:21 -
Dibobol Ajax, Kompany Prihatin Lini Belakang City
Liga Champions 7 November 2012, 12:50 -
Main Seri, Wasit Jadi Sasaran Amarah Mancini
Liga Champions 7 November 2012, 11:41 -
Rangkuman Liga Champions Matchday 4 Grup A-D
Liga Champions 7 November 2012, 09:38
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39