Zabaleta: 11 Orang Saja Sulit Atasi Barca
Editor Bolanet | 19 Februari 2014 15:37
Kala itu Martin Demichelis menerima hukuman kartu merah dari pengadil akibat melanggar Lionel Messi. Hukuman tersebut memang layak karena eks Bayern tersebut merupakan orang terakhir di area pertahanan The Citizens. Tak bisa dipungkiri kemudian bahwa kurangnya jumlah personil semakin menyulitkan kubu Manuel Pellegrini untuk menghadapi gelombang serangan pasukan biru-merah.
Saya kecewa dengan hasil yang kami dapatkan. Rasanya tidak sama antara kalah 1-0 dan 2-0, tutur Zabaleta menurut situs resmi UEFA.
Ketika anda bermain melawan tim seperti Barcelona, sangat sulit meski anda memiliki 11 orang pemain. Jadi bayangkan apa yang kami alami setelah kami hanya bermain dengan 10 orang. Namun kami harus bangga karena setelah itu pun kami masih bisa membuat beberapa peluang, pungkasnya.
Pertarungan leg kedua baru akan digelar di Camp Nou pada 13 Maret mendatang. Kala saat itu tiba, daya serang City bakal makin gahar menyusul kembalinya Sergio Aguero, yang diperkirakan sudah sembuh dari cedera. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alves Sempat 'Tidak Tahu' Manchester City
Liga Champions 18 Februari 2014, 23:53 -
Barca Rilis Kesamaan 'Sejarah' Dengan City
Bolatainment 18 Februari 2014, 22:13 -
City Yakin Bisa Menangkan Perburuan Mangala Dengan MU
Liga Inggris 18 Februari 2014, 22:12 -
Suarez: Barca Diunggulkan Kontra City
Liga Champions 18 Februari 2014, 21:20 -
Neymar: Saya Tak Akan Pernah Gabung Man City
Liga Champions 18 Februari 2014, 21:14
LATEST UPDATE
-
Calhanoglu Ungkap Alasan Tolak Bayern dan Mimpi Besarnya di Inter
Liga Italia 25 Maret 2025, 13:21 -
Jadwal Tayang Timnas Indonesia vs Bahrain di TV Mana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:16 -
Head to Head Timnas Indonesia vs Bahrain: Misi Balas Dendam di GBK!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:15 -
Liverpool di Persimpangan: Perpanjangan Kontrak atau Risiko Kemunduran?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:15 -
Eduardo da Silva dan Cedera Mengerikan yang Mewarnai Kariernya
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:11 -
Usia Bukan Halangan! Rekor Ronaldo di Portugal Setelah 30 Tahun Luar Biasa
Piala Eropa 25 Maret 2025, 12:57 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: Benarkah Kekalahan Jadi Bencana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:57 -
Kluivert Yakin Dean Huijsen Bakal Tinggalkan Bournemouth Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:45 -
Eks Bintang Arsenal Ini Terkena Tuberkulosis Tak Lama Setelah Gabung PSV
Liga Eropa Lain 25 Maret 2025, 12:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10