Xavi: Dihantam Cedera, Barca Masih Favorit
Editor Bolanet | 9 April 2013 16:20
Leg pertama di Paris berakhir imbang 2-2 pekan lalu, namun pukulan telak untuk Blaugrana adalah cedera yang dialami Lionel Messi dan Javier Mascherano. Messi diragukan tampil pada leg kedua di Camp Nou, sementara Mascherano dipastikan absen hingga akhir musim. Namun itu tak menyurutkan optimisme Xavi.
Kami punya 90 menit tersisa di kandang dan kami akan bermain di depan fans kami yang sudah menunjukkan kesetiaan tinggi lawan Milan. Sayangnya kami mengalami beberapa cedera. Namun kami punya bekal hasil bagus, kami favorit, bermain di kandang dan masih ada 90 menit untuk dimainkan, katanya pada uefa.com.
Xavi juga meyakini kebangkitan mereka atas AC Milan di babak sebelumnya merupakan momen titik balik mereka di Eropa musim ini. Kami sudah memulihkan diri, kembali bermain intens dan mungkin bisa kita lihat lagi versi terbaik serangan Barca. Kami bekerja keras dan berhasil bangkit lawan tim hebat macam Milan, tutupnya. [initial]
(sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Terancam Absen Lawan Barca
Liga Champions 8 April 2013, 20:42 -
Messi Akui Berusaha Keras Agar Segera Fit
Liga Spanyol 8 April 2013, 19:27 -
Liga Champions 8 April 2013, 18:56
-
Zinedine Zidane Dukung PSG Libas Barcelona
Liga Champions 8 April 2013, 15:45 -
Ronaldo: Masa Depan Saya di Real Madrid
Liga Spanyol 8 April 2013, 11:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39