Wilshere Senang Trio Jerman Arsenal Kembali
Editor Bolanet | 20 Agustus 2014 22:39
Trio Jerman itu memang mendapatkan jatah liburan yang lebih lama karena Jerman melaju jauh di Piala Dunia, hingga menjadi juara. Ketiganya kembali ke Arsenal pekan lalu namun belum mencapai level terbaik untuk bermain.
Meski demikian, Wilshere senang karena tiga pemain itu akan bisa tampil dalam leg kedua babak kualifikasi Liga Champions melawan . Pada leg pertama, ketiganya masih disimpan.
Mereka sudah memenangkan Piala Dunia, dan itu pasti akan memiliki imbas besar dalam pertandingan nanti. Namun para pemain Jerman memang memiliki mentalitas yang fantastis, terang Wilshere kepada Sky Sports.
Wilshere menambahkan bahwa tiga pemain itu memiliki pengaruh besar di ruang ganti Arsenal.
Musim lalu, anda pasti tahu bahwa mereka adalah sosok penting di ruang ganti kami. Kami sudah tak sabar untuk bermain bersama mereka lagi. Kehadiran mereka akan membuat kami lebih kuat lagi. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Arsenal Siap Lawan Besiktas
Liga Champions 19 Agustus 2014, 17:41 -
Jadwal Padat, Wenger Malah Sumringah
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 16:32 -
Wenger Akui Sulitnya Taklukkan Tim Turki
Liga Champions 19 Agustus 2014, 15:03 -
'Arsenal Favorit, Tapi Besiktas Juga Punya Mimpi'
Liga Champions 19 Agustus 2014, 13:31 -
Wenger Nilai Tantangan Liga Champions Lebih Penting Dari Uang
Liga Champions 19 Agustus 2014, 08:33
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10