Wenger Tegaskan tak ada Kata Istirahat Untuk Arsenal

Editor Bolanet | 5 November 2013 03:20
Wenger Tegaskan tak ada Kata Istirahat Untuk Arsenal
Arsene Wenger. (c) AFP
- Tactician , Arsene Wenger mewarning skuatnya bahwa tak ada kata istirahat untuk meraih kesuksesan di musim ini.

The Gunners tengah menghadapi jadwal padat. Usai menjalani big match melawan pada Sabtu lalu, kini mereka harus menghadapi Borussia Dortmund dalam pertandingan lanjutan Grup F Liga Champions.

Wenger sendiri sebenarnya senang bahwa timnya tersisih dari Capital One Cup setelah dikalahkan . Sebab dengan kondisi itu, konsentrasi timnya bisa lebih fokus.

Kami melewati dengan cara yang meyakinkan. Fokus tim dan kebersamaan bisa anda rasakan dari luar. Mari menikmatinya, mengambil banyak dorongan dari semua ini dan terus berkembang sebagai sebuah tim, ujar Wenger.

Tapi juga harus berhati-hati dan harus selalu berada pada prinsip karena kami telah bertekad melewati musim ini dengan cara yang tegas. Kami akan terus berkembang dan tidak berpikir 'oke mari kita ambil nafas sedikit', pungkasnya. [initial]

 (sky/gag)