Wenger: Akhirnya Ozil Tahu Rasanya Cetak Gol
Editor Bolanet | 25 November 2015 06:19
Dalam pertandingan tersebut, Ozil membuka kran gol Arsenal pada menit 29. Setelah gol pertama terjadi, pasukan The Gunners semakin tampil percaya diri. Dan akhirnya, Arsenal menang 3-0 atas tamu dari Kroasia tersebut.
Mesut Ozil tampil luar biasa di babak pertama. Sekarang ia tahu rasanya mencetak gol. Saya tak pernah melihat Ozil di dalam kotak penalti di lima atau enam pertandingan terakhir, ucap Wenger usai pertandingan pada BT Sport.
Usai kemenangan ini, Arsenal memiliki peluang lolos ke fase knock out. Laga menentukan lolos atau tidak, akan berlangsung saat menghadapi Olympiacos. Saat ini Arsenal berjarak tiga poin dari Olympiacos di peringkat kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Akan Kenakan Jersey Unik 'Je Suis Paris' Kontra Malmo
Liga Champions 24 November 2015, 23:47 -
Tak Asal Menang, MU Ingin Tak Kebobolan
Liga Champions 24 November 2015, 23:29 -
Badai Sudah Lewat, Ini Pemain MU untuk Lawan PSV
Liga Champions 24 November 2015, 23:25 -
Chiellini: Hadapi City, Juve Ingin Lolos Fase Grup Liga Champions
Liga Champions 24 November 2015, 23:00 -
Ivanovic Minta Chelsea Benahi Performa Tandangnya
Liga Champions 24 November 2015, 22:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39