Walcott Sanjung Duetnya dengan Alexis Sanchez
Editor Bolanet | 29 September 2016 10:15
Walcott baru saja membuat dua gol untuk membantu timnya menang 2-0 atas Basel di Liga Champions dini hari tadi, sekaligus memastikan dirinya mencatat rekor impresif - empat gol dalam tiga pertandingan terakhir di tim.
Kami membentuk kerja sama yang bagus di sini. Namun memang seluruh tim kian solid. Saya dan Bellerin juga punya kerja sama yang bagus di kanan. Kami punya kecepatan. Tim mampu menyerang dan bertahan sama baiknya. Dan clean sheet akan membantu kami, karena kami mencetak banyak gol, tutur Walcott di laman resmi klub.
Kombinasi antara saya dan Alexis, itu berjalan dengan baik. Namun ini masih awal, semoga kami terus fit dan konsisten. Semuanya berjalan dengan baik. Kami berdua menunjukkan permainan yang positif.
Seluruh tim menunjukkan permainan yang bagus, dan ketika kami kehilangan bola semua orang coba untuk segera merebutnya. Itu dimulai dari Alexis di lini depan dan ia menentukan kecepatan permainan kami dan sepertinya semuanya memang tengah bagus sekarang. [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Mor: Terima Kasih Ronaldo
Liga Champions 28 September 2016, 21:14 -
Mengapa Real Madrid Bermain Imbang Melawan Dortmund?
Editorial 28 September 2016, 20:52 -
Lahm: Atletico, Ujian Besar Pertama Bayern Munchen
Liga Champions 28 September 2016, 16:00 -
Liga Champions 28 September 2016, 15:15
-
Orang Tua Granit Xhaka Dukung Basel Kalahkan Arsenal
Liga Champions 28 September 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10