Vilanova Minta Barca Ringankan Beban Messi
Editor Bolanet | 1 Mei 2013 13:35
Misi berat menunggu Los Azulgrana. Minimal, mereka harus unggul lima gol guna mendapatkan satu tempat di babak final. Tentunya hal ini tidak mudah, karena Bastian Schweinsteiger dkk cukup berambisi membalas kegagalan di tahun sebelumnya.
Maka dari itu Vilanova meminta anak-anak asuhnya untuk mengedepankan kolektivitas, dan melepas ketergantungan pada La Pulga -julukan Messi-. Pelatih asal Belanda tersebut berharap dkk bisa meringankan beban Messi.
Kita tahu betapa pentingnya Messi bagi Barcelona, terutama dalam urusan mencetak gol. Bila ia bermain baik, maka hal ini akan berdampak signifikan bagi tim, ujar Vilanova seperti dilansir Uefa.
Tetapi kita tak bisa menaruh semua beban pada Lionel seorang, seluruh tim harus membantunya sebisa mungkin. Namun, satu hal yang pasti, Messi akan berbicara banyak pada pertandingan nanti, pungkasnya. (uefa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Handanovic Ke barca, Inter Tak Cari Pengganti
Liga Italia 30 April 2013, 23:02 -
Rossell: Barca Dapat Balikkan Keadaan Jadi 5-4
Liga Champions 30 April 2013, 16:55 -
Barca Serius Pancing Agger Tinggalkan Anfield
Liga Inggris 30 April 2013, 15:48 -
Villa Siap Datang, Arsenal Jual Mahal
Liga Inggris 30 April 2013, 15:26 -
Beckenbauer: Barca Adalah Klub Terjujur di Dunia
Liga Champions 30 April 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39